Saturday, February 24, 2018

Seni Ukir Buah di Sanur Village Festival


Buah merupakan salah satu makanan kaya vitamin yang digemari masyarakat. Namun bagi warga Sanur, Denpasar, buah justru menjadi objek seni bernilai seni tinggi.

Pesatnya pertumbuhan hotel dan restoran di Bali membuat permintaan terhadap karya ukir buah semakin meningkat. Pada Sanur Village festival, para pemuda desa mengadakan pameran sambil menunjukkan keahlian mereka dalam mengukir buah atau fruit carving.

Oey Min Lan, pembuat boneka telur


Presiden Barrack Obama, mantan presiden Iran, Ahmad Dinejat, hingga King of Pop, Michael Jackson. Pesohor dunia dari cangkang telur ayam ini adalah hasil karya Oing Ning Lan. Ning Lan juga membuat selebriti tanah air seperti Deddy Cotbuzeir dan Syahrini. Pemilihan karakter boneka ini bukan tanpa alasan.

Oey Min Lan, pembuat boneka telur, “Ini Mahmud Ahmad Dinejat ada ceritanya juga. Maksudnya ini, kan saya ada teman dari Iran juga. Pas dia tahu saya bisa buat karakter-karakter gituh, dia tanya, bisa atau enggak bikin presiden kita. Yah, aku coba buatin yang terbaik deh.”

Madrasah Alliyah 1 Negeri Banyuasin merubah cangkang telur jadi seni kaligrafi


Cangkang telur selama ini hanya dibuang begitu saja. Namun tidak ditangan siswa Madrasah Alliyah 1 Negeri Banyuasin, Sumatera Selatan ini. Melihat limbah cangkang telur di kantin sekolah, siswa Madrasah Alliyah Negeri ini memanfaatkan cangkang telur sebagai seni kaligrafi bernafas arab yang menjadi salah satu mata pelajaran di sekolah.

Kesenian kaligrafi terus dijalankan oleh sekolah ini mengingat saat ini tak banyak pendidikan yang tetap setia dalam melukis nafas Islami. Sekolah Madrasah 1 Banyu Asin menargetkan, minimal 800 siswanya mampu menekuni seni kaligrafi.

Kerajinan Cangkang Telur Unik dan Cantik


  • Sediakan guci atau pot yang berukuran sedang yang belum di cat.
  • Rendam guci atua pot ke dalam air selama 15 menit.
  • Kemudian angkt guci atau pot dari rendaman lalu keringkan.
  • Bersihkan kulit telur kemudian potong kecil-kecil sesuai dengan yang diinginkan.

Wahyu Kristanto, pelukis Pyrography asal Ngawi


Kerajinan Tangan
Banyak cara dilakukan seniman untuk menuangkan ide dari hasil karya seninya. Salah satunya dilakukan Wahyu Kristianto, 28 tahun, warga dusun Krajan Kulon, Desa Kecamatan Sine, kabupaten Ngawi.

Bapak 1 anak ini punya cara unik dalam melukis. Yakni menggunakan alat solder listrik yang dipanaskan. Untuk medianya, wahyu menggunakan papan kayu bekas, yakni jati, mahoni, dan nangka.

Friday, February 23, 2018

Teguh Joko Dwiyono, seniman cangkang telur


Dwiyono begitu telaten memecah kulit telur di atas kanvas. Hasilnya beragam macam lukisan yang tak kalah halus dari goresan kuas. Gerabah pun disulap mengkilap seperti kain dengan tetelan kulit telur. Berawal dari ketidak sengajaan, Dwiyono mengubah sampah menjadi barang bernilai ekonomis.

Teguh Joko Dwiyono, seniman cangkang telur, “Waktu isteri masak nasi goreng, nyeplok telor, kulitnya jatuh. Kulit jatuh seperti ini kan enggak sengaja tuh. Kemudian jatuh di antara kaki saya. Kan suaranya nyaring sekali tuh. Kalau diinjek itu kan bunyinya krek gituh. Suara krek gitu menarik perhatian saya. Lalu saya perhatikan pelan-pelan. Di otak saya langsung terpikir, waduh ini mempunyai nilai seni yang sangat tinggi.”

Wanita Jepang ini mengukir telur menggunakan alat dokter gigi


Berikut kita punya ini. Bunga-bunga cantik ditata dalam sebuah vas. Mereka mungkin terlihat asli, tapi ini tidak seperti yang terlihat. Wanita ini adalah penciptanya.

Terbuat dari apakah bunga-bunga ini ?
“Kulit telur asli.”
Apa? Kulit Telur.
“Benar”

Mariusz Dubiel, seniman telur paskah asal Polandia


Ia tidak pernah belajar di sekolah kesenian. Tetapi Mariusz Dubiel telah merubah tradisi lukisan telur paskah menjadi kesenian yang rumit. Dubiel telah mendekorasi telur selama 15 tahun. Mempelajari seni itu hingga dia dapat meniru maha karya religi renaissance seperti Da Vinci.

Diperlukan waktu 1 jam untuk melukis telur ayam dan 3 jam untuk burung unta. Meski karyanya dikagumi karena perhatiannya kepada hal kecil, Lubian mengatakan tujuan utama untuk spiritual.

Katerina Gasnarkova dan Terezie Pistekova adalah seniman ukir telur dari Cekoslovakia


Warga di Mouravia, Republik Ceko masih menjaga tradisi seni telur ukir. Moravia berbatasan dengan Slovakia, dimana tradisi-tradisi tua masih sangat dilestarikan. Namun dalam beberapa tahun terakhir, tradisi ini hampir punah. Seorang seniman berkata, tradisi hilang perlahan-lahan sejak warga dari kota mulai memenuhi desa.

Terezie Pistekova, seniman, “Ada banyak tanaman disini, ada banyak pabrik batu bata juga. Jadi banyak orang datang dari daerah lain dan tinggal di sini. Lalu semuanya mulai menurun.”

Membuat Bros Capung dari kulit telur


Potong-potong kulit telur hingga sebesar ini.
Sebelum digunakan untuk craft kulit telur ini harus bersih dari kotoran dan buang kulit arinya.
Beri lem putih pvc di atas permukaan penutup kotak.
Letakkan dan tempelkan kulit telur yang sudah bersih itu sedikit demi sedikit di atas lem tadi.
Lalu dengan ujung pulpen atau pinsil tekankulit telur yang semula agak cembung hingga menjadi rata dan membentuk pecahan kecil-kecil.

Tuesday, February 20, 2018

Berkat Ibu Cici Sri Sulastri, Citra Handycraft sudah ekspor ke Manca Negara


Kamu tahu kulit kerang kan ?? Kulit kerang tahu
Ini kan kalau biasanya kulit kerang itu biasanya terbuang sebagai limbah gitu yah. Ternyata kalau kita pintar mengolahnya, kulit kerang ini bisa cantik benderang, bahkan bisa mengekspansi hingga manca negara. Dengan usaha ini bahkan bisa mempekerjakan warga disekitarnya sehingga lebih jadi sejahtera.
Ini sangat menginspirasi sekali yah. Namun sayang, ini made in Indonesia yang sekaligus menutup kebersamaan kita ini.
Sakti AL Fattah – Isabella Fawzi

Dewi Kucu, seniman Seni Mengelolah Kertas


Perjamuan terakhir adalah sejarah bagi umat kristiani. Peristiwa ini diimajinasikan oleh pelukis asal seniman Italia, Leonardo Da Vinci di abad 15. Lukisan menggambarkan jamuan antara Yesus dengan 12 rasul atau murid-muridnya.

Bagi Handi Suwardi memiliki lukisan bersejarah ini sangat berarti. Meski hanya tiruan, lukisan miliknya teramat istimewa. Lukisan ini adalah seni kertas potong. Bahan dan cara pembuatannya sangat detil. Dalam 1 bulan, lukisan perjamuan kudus ini di ukur tanpa putus di kertas ukuran 1 meter persegi. Tak heran demi mendapatkannya, Handi rela merogoh dana hingga 15 juta rupiah.

Fajrin Aziz pemilik usaha Es Krim Sayur “Masbash” di Bandung


Nah untuk anda yang tidak suka sayuran, ini jangan khawatir. Anda bahkan bisa menikmati sayuran dalam bentuk es krim. Di bandung, inovasi kuliner ini sekaligus jadi pilihan jajanan sehari-hari.

Sebagai bagian dari tanaman yang bisa dimakan, sayuran biasanya digunakan untuk bahan keperluan memasak. Sayuran mengandung gizi yang tinggi sehingga sangat dianjurkan untuk dikonsumsi. Namun sayangnya, tak semua orang menyukai sayuran.

Ke depan, es krim sayur karya Ibunda Sri Wahyuni akan diproduksi dalam skala besar


Di rumah yang ada di kawasan Kebon Sari, Tumpang Sari, Jember inilah komunitas ibu rumah tangga penggiat tanaman hidroponik terinovasi untuk membuat es krim berbahan baku aneka jenis sayur dan dibudidayakan dengan sistem hidroponik.

Proses pembuatan sayur, diawali dengan dipilih aneka jenis tanaman sayuran hidroponik yang ditanam di lahan minimalis di halaman rumah seperti sayur sawi, selada, letus, dan beberapa jenis sayur lainnya. Kemudian bahan baku sayur untuk es krim dicampurkan dengan air secukupnya untuk dihaluskan.

Monday, February 19, 2018

Dewi Kucu, pelaku usaha seni ukir kertas


Putri, bagaimana jadinya kalau 2 kebudayaan atau 2 seni budaya dipadukan menjadi satu. Wah itu kayaknya bagus dan juga unik.
Pastinya unik. Ini ada 2 kebudayaan, satunya dari Tiongkok, ukir kertas dari Tiongkok. Yang satunya batik asli Indonesia.
Ya, betul sekali dan ini dimanfaatkan oleh Dewi Kucu.

Rohimat Hermawan, perajin Siluet Art dari kampung Caringin, Ngamprah


Seorang pengrajin di Ngamprah, kabupaten Bandung Barat mampu mengkreasikan momen bahagia anda dalam bentuk siluet terbuat dari limbah kayu. Selain unik dan hasilnya yang indah, harganya pun terjangkau semua kalangan.

Unik, cantik, bernilai ekonomi dengan modal minimalis. Inilah Siluet Art atau ilustrasi wajah yang dibuat Hermawan, warga asal kampung Caringin, Ngamprah, kabupaten Bandung Barat. Siluet art yang dibuat nya ini terbuat dari kayu limbah industri.

Ari Widyanto, pengrajin Palet Kayu asal Madiun


Limbah tidak selamanya jadi sampah yang tak berguna. Di tangan kreatif dan terampil, produk yang dianggap sampah ini bisa dikreasikan menjadi sesuatu yan memiliki nilai jual tinggi.

Seperti yang terlihat di rumah Arif Widianto, 28 tahun, warga desa Layut, kecamatan Jiwang, kabupaten Madiun. Berbagai macam palet kayu menumpuk di depan rumahnya. Lewat ide kreatif yang dia miliki, bersama 3 karyawannya, kayu-kayu ini mampu dirobah menjadi aneka mebel yang memiliki nilai jual tinggi.

Novita Simon Jeli Menangkap Peluang Bisnis


Nah yang berikut ini, ini adalah salah satu contoh sukses wirausaha. Keunggulan rotan Kalimantan, kemudian disulap menjadi produk kerajinan yang bernilai tinggi. Dari bisnis ini seorang ibu rumah tangga dapat meraup omset puluhan juta rupiah per bulannya.

Aneka kerajinan rotan ini merupakan produk wirausaha yang digeluti Novita Simon. Seorang ibu rumah tangga, sekaligus guru piano. Setelah lulus kuliah dari Universitas Tarumanegara, ia menikah dan merintis UMKM ini sejak 2007.

Kerajinan batok kelapa


Yah saudara, memanfaatkan sumber daya alam yang melimpah, seorang pemuda di Jakarta sukses kembangkan produk kripik buah. Selengkapnya singkap dalam berani beda seusai jeda.

Anda kembali bersama dengan kami di liputan 6 pagi saudara dan Nazin. Kita ketahui bahwa di Indonesia ini kaya akan berbagai sumber daya alam. Termasuk buah-buahan, ada berbagai buah, sayuran, itu semua pasti ada di Indonesia.
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Labels

Acara Masak Memasak (2) Adang Muhidin (8) Aeromodelling (1) Afrika (1) Agristream TV (1) AGTV News (1) Ahmad Fajri (1) Air Terjun (1) Akar (4) Akar Bambu (5) Aksesoris (4) Alat Musik (15) Anggur (1) Angklung (10) Antara News (11) AnTV (3) Anyer Bakery (1) AR Channel (1) Arab Saudi (1) Asep Sancang (2) Bajaj (1) Bali (12) Balik Papan (3) Bambang Sudarsono (4) Bambootronic (1) Bambu (35) Ban Bekas (2) Bandung (17) Banten (3) Banyuasin (1) Banyuwangi (2) Batik (2) Batu (1) Batu Bara (1) Bawang (2) Beijing (2) Bejo Wage Suu (3) Bekas (2) Belajar (1) Belfast (1) Belgia (1) Berita Satu (5) Berlin (2) Biola (1) Blitar (2) Blogspot (3) Blora (1) Bogor (2) Boneka (3) Boneka Telur (1) Bonggol Bambu (1) Boyolali (1) Brussel (1) Buah dan Sayuran (2) Budaya (2) Burung (6) Bus (1) Busana dan Pakaian (3) Cangkang Telur (8) Ciamis (5) Cina (4) Cirebon (2) Cismi Cikwati (2) Clay (1) CNN Indonesia (4) Daai TV (1) Dandung Santoso (1) Daniel Vogel Essex (1) Dapur (1) Daun (4) Deli Serdang (1) Den Pasar (3) Depok (3) Desa Setulang (1) Detik News (1) Dewi Kocu (3) Didi Diarsa Adiana (4) Dokter (1) Dokter Gigi (1) Dot Art (1) Drum (1) Eceng Gondok (2) Eropa Tengah (1) Erosiska Cantika (2) Es Krim (12) Es Krim Buah (4) Es Krim Sayur (9) Facebook (10) Fajrin Aziz (2) Festival (1) Filipina (1) Flora dan Fauna (3) Florenzia Zea (2) Forklift (1) Froz Banana (1) FruChips (1) Fruit Carving (16) Gabus (1) Gadjah Mada (1) Game (1) Ganda Suganda (1) Ganda Suhanda (2) GeoLive (1) Ghana (1) Gianyar (1) Giasa Lutfiah (1) Gilang Mobyar (2) Gitar (4) Gitar Batik (1) Gorontalo (1) Gratis (1) Gresik (1) Gunung Kidul (1) Guru (1) Handphone (1) Helm (1) Herman (1) Hidroponik (3) HOw to (4) Ice Carving (1) Indonesia Morning Show (2) Indosiar (3) Indramayu (1) iNews TV (1) Instagram (4) IPB (Institut Pertanian Bogor) (1) ITS (1) Jagung (1) Jakarta (8) Jakarta Timur (2) Jakarta Utara (1) Jam Tangan (3) Jambu Kulon (1) Jasa Sewa (1) Jatnika Nangga Mihardja (2) Jatnika Nangga Miharja (5) Jawa Barat (28) Jawa Pos TV (1) Jawa Tengah (16) Jawa Timur (40) Jelekong (8) Jember (6) Jepang (2) Jepara (1) Jerman (2) Jombang (2) Kabar Kampus (1) Kain (2) Kaleng (7) Kaligrafi (3) Kalimantan (6) Kalimantan Barat (1) Kalimantan Timur (3) Kalimantan Utara (2) Kanada (1) Kapal Laut (1) Kardus (1) Karung (5) Karung Goni (11) Kayu (14) Kebumen (1) Kedai (1) Kediri (4) Kelapa (11) Kelapa Gading (1) Kelinci (2) Kenari (1) Kendaraan (5) Kendaraan Listrik (2) Kerajinan (35) Kerajinan Tangan (12) Kerang (5) Kerikil (1) Keripik (1) Kertas (2) Klaten (1) Koki (1) Kompas TV (13) Kompetisi (8) Komputer (1) Kontes (1) Kopi (2) Korek Gas (1) Kue Cubit (1) Kulit Telur (1) Kulit Ular (1) Kulon Progo (1) Kursi (1) Kusnudin (2) Kuta (1) Kutai (1) Lamongan (2) Lampion (1) Lampu Hias (5) Lampung (5) Lego (1) Lembaga sosial (1) Lilin (1) Limbah (5) Liputan 6 (5) Liputan Kota (1) Lius Kasdianto (1) Lomba (1) Lukis Telur (2) Lukisan Kaleng (2) Madiun (1) Madrasah (1) Magelang (3) Mahasiswa (1) Mainan (1) Makanan dan Minuman (4) Makassar (1) Malang (1) Malinau (1) Maluku (1) Mandau (1) Masbash (4) Medan (6) Meksiko (1) Merajut (3) Mesin Cuci (1) Mesir (1) Metro TV (37) Miniatur (15) Minuman Teh (1) MNC TV (2) Mobiloo (1) Modifikasi (1) Molis (1) Motor (3) Motor Gede (1) Motor Listrik (3) Muklis Abdul Kholik (5) Museum (1) NDtv (1) Net TV (55) Nganjuk (2) Ngawen (1) Ngawi (2) Ngemplak (1) Novie Simon (4) Oey Min Lan (1) Pacitan (1) Padang (3) Padang Sarai (1) Pagi Pagi (1) Palembang (2) Panjalu (1) Pantai (1) Paper Cutting (3) Papitakidsnews (1) Paskah (1) Pasuruan (2) Penangkaran Burung (3) Pendidikan (4) Penenun (2) Pengrajin (2) Pensil (1) Penyiar (5) Pepaya (1) Perancis (1) Perpustakaan (1) Pertanian dan Perkebunan (1) Pesawat (1) Peternakan (2) Pikiran Rakyat (1) Pinrang (1) Pipa (1) Pirografi (2) Pisang (1) Pluit (1) Pointilisme (1) Ponorogo (1) Pot Hias (2) Praha (1) Pringsewu (1) Probolinggo (1) Pulang Kampung (1) Pulau (1) Pulau Buton (1) Pulau Morotai (1) Purbalingga (2) Purwakarta (2) Pustaka Gerobak Sapi (1) Radar TV News (1) RCTI (2) Robot (2) Rohimat Hermawan (1) Rotan (8) Rotan Karakter (6) Rumah (5) Rumah Bambu (5) Rumah Kayu (1) Rumah Tangga (5) Sakti TV (1) Salak (2) Salatiga (3) Sampah (1) Sandal (1) Sapa Indonesia (5) Sarung (9) Sarung Goyor (11) Sarwidiyanto (3) Sawah Lunto (1) Sedotan (1) Sejarah (2) Sekolah (3) Selis (2) Semarang (3) Seni Decoupage (9) Seni Lukis (27) Seni Pahat (4) Seni Tari (1) Seni Ukir (12) Sepatu (1) Sepeda (17) Sepeda Bambu (10) Sepeda Kayu (5) Sepeda Listrik (17) Seputar Indonesia (1) Serbuk (1) Shanghai (1) Siluet Art (2) Sindhu Prasastyo (3) Sindo News (4) Singgih S Kartono (2) Singkong (1) Siswa (1) Skuter (1) Sleman (1) SMA (1) Snack (1) Solo (12) Solo Pos TV (6) Somalia (1) Songket (1) Sragen (2) Sri Sulastri (3) Sri Wahyuni Handayani (2) Sriwijaya TV (1) Sukabumi (2) Sukoharjo (7) Suku Dayak (6) Sulawesi (3) Sulawesi Selatan (4) Sulawesi Tengah (1) Sulawesi Tenggara (1) Suling (1) Sumatera (2) Sumatera Barat (3) Sumatera Selatan (3) Sumatera Utara (6) Sumbawa (1) Surabaya (6) Surabaya TV (1) Surf (1) Susilowati (3) Sutrisno (1) Swiss (1) Taiwan (1) Tampaksiring (1) Tangerang (2) Tato (1) Taufik Kurohman (1) Tawang Sari (2) Tebet (1) Teguh Joko Dwiyono (2) Teknologi (3) Telepon (1) Teluk Naga (1) Telur (9) Telur Paskah (1) Temanggung (3) Tempo TV (2) Tenaga Surya (1) Timlo TV (1) Tiongkok (1) Tips & Trik (1) Tonight Show (1) Tradisional (1) Trans 7 (10) Transportasi (2) Tuban (1) Tulung Agung (4) TV Bisnis (2) TV One (1) Twitter (2) Ukir Telur (1) Ukiran (5) Ukraina (1) Unik & Lucu (2) Universitas (3) Unyil (4) Vancouver (1) Video 02 (17) Video 04 (3) Video 05 (16) Viva News (1) Wahyu Kristanto (1) Wajo (1) Wawancara (4) Way Haru (1) Wayang (1) Website (4) Wetz Shinoda (1) Winarto (3) Winawan Mardi (2) Wine (2) Yaman (1) Yogyakarta (11) You Tube (5)