Saturday, June 23, 2018

Merakit Bambu Jadi Rumah yang Indah

Di Bogor Jawa Barat, ada seorang petani bambu mampu membuka peluang bisnis baru dengan membuat Rumah berbahan bambu. Selain itu, ia mampu merakit bambu menjadi berbagai kerajinan yang dapat dijadikan komoditas bagi ekspor unggulan negara Indonesia.
Merakit Bambu Jadi Rumah yang Indah
Ini juga ada informasi dari luar negeri, dari seorang ekonomi dunia yaitu El Schumacer yang bilang small is beautiful = kecil itu indah dan berikut ini ada 2 pengusaha kecil menengah Indonesia yang tidak bisa dipandang sebelah mata saja. Kenapa ? karena meski kecil sekali usahanya, tapi produknya sudah bisa merambah ke pasar manca negara.

Rumah bambu tak sekedar berfungsi sebagi tempat tinggal saja, rumah bambu kini juga mampu bersaing menjadi rumah elegan dan moderen. Peluang inilah yang dimanfaatkan Jatnika yang sudah lebih dari 20 tahun berbisnis rumah bambu bongkar pasang.

Bryan Benitez McClelland, pendiri Bambike. Yakni Merk Sepeda Bambu di Filipina

 Dapatkan sepeda ramah lingkungan membantu Filipina mengurangi masalah kemiskinan ? Ya, kata seorang wirausahawan lokal. Ia memproduksi sepeda dari bambu lokal. Dari Manila, reporter Jason Strother merangkai laporannya tentang Bambike untuk Anda. Published on September 10, 2013.
Bryan Benitez McClelland, pendiri Bambike. Yakni Merk Sepeda
Bambu di Filipina
Halo salam jumpa. Anda kembali menyaksikan Asia Calling yang menyajikan cerita-cerita di sekitar Asia. Dalam Asia Calling kali ini, sepeda ramah lingkungan dari Filipina dan teater yang berkembang pesat di Nepal.
Anda bersama saya, Aika Agustin dalam Asia Calling. Your Window in Indonesia.

Friday, June 22, 2018

Daniel Vogel Essex adalah pembuat Sepeda Bambu asal Jerman

Vogel-Essex adalah seorang desainer dan salah satu mitra dari Ozon Cyclery yang berbasis di Berlin. Perusahaan ini menyelenggarakan lokakarya bagi siapapun yang tertarik  pada pembuatan sepeda bambu. Selama tiga tahun terakhir, ia bersama mitranya, Stefan Bruning, berusaha menyempurnakan teknik konstruksi. Dia mengaku tidak tahu mencari informasi tentang konstruksi bambu untuk sepeda, sehingga harus melakukan uji coba sendiri. Di ruang kerjanya sekarang ada lusinan kerangka sepeda bambu buatannya.
Daniel Vogel Essex adalah pembuat Sepeda Bambu asal Jerman
Sebuah perusahaan perakit sepeda di Jerman menciptakan sepeda bambu. Karakter bambu yang kuat, namun nyaman membuat sepeda ini nyaman untuk dikendarai.

Bentuknya sama seperti sepeda pada umumnya. Lajunya juga tak berbeda. Tapi coba perhatikan lebih seksama. Yak, rangka sepeda terbuat dari bambu. Pembuatnya adalah Daniel Vogel Essex, warga Amerika Serikat yang sejak tahun 2007 bemukim di Berlin, Jerman.

Suryanto, pengrajin bonggol bambu asal Jambu Kulon, Klaten

Kreativitas perajin ukir menyulap akar bambu menjadi aneka karakter tokoh kartun dan lainnya. Published on Mar 16, 2017SOLOPOS.TV, KLATEN.
Suryanto, pengrajin bonggol bambu asal Jambu Kulon, Klaten
Ada saja kreatifitas orang Indonesia yang mendapat apresiasi di pasar internasional. Juga karya olahan sampah bambu dari pria dari Klaten ini. Berikut kreatifitasnya:

Bonggol atau bagian akar dari bonggol bambu di olah menjadi kerajinan tangan bernilai tinggi. Suryanto, warga jambu kulon, ceper, Klaten inilah mengolah sampah bambu tersebut. Patung primitif merupakan sebutan bagi karya ini. Juga topeng dan wajah bentuk kartun, hingga lampu hias.

Thursday, June 21, 2018

Segmen 2: Angklung Mendunia hingga Jejak Historis Pulau Morotai

Menjelang peringatan Kemerdekaan Indonesia ke-17, muda-mudi Indonesia yang tergabung dalam Tim Muhibah angklung asal Bandung, Jawa Barat berkesempatan mementaskan kesenian angklung keliling Eropa. Membawakan lagu Mama Mia yang dipopulerkan oleh ABBA, anggota Tim Muhibah yang juga mengenakan busana daerah mendapat sambutan meriah.  Sementara itu, menyambut Hari Kemerdekaan RI, Tim Destinasi akan menelusuri jejak-jejak historis di Pulau Morotai, Maluku Utara. Pulau Morotai salah satu pulau paling utara di Indonesia dan pernah menjadi saksi bisu kesengitan perang dunia kedua.
Segmen 2: Angklung Mendunia hingga Jejak Historis Pulau Morotai
Masih bersama saya, Reza Rahmansyah. Anda berada di liputan 6 siang. Saudara, prestasi membanggakan dari muda mudi Indonesia ini datang dari tim Muhibah angklung, Jawa Barat. Ia bersempatan mementaskan kesenian angklung ke Eropa. Tim baru datang ke Aberdeen, Skotlandia  dan mendapatkan sambutan meriah.

Membawakan lagu Mamaia yang dipopulerkan oleh Ebbie, anggota tim muhibah angklung yang juga mengenakan busana daerah dapat masukan meriah dari Ken Michael Eminiti Aberdeen dan ini menjelang kemerdekaan Indonesia ke 71. Muda mudi Indonesia membawa angklung yang mendunia.

Maslikah adalah seorang perajin bunga hias asal Surabaya, Jawa Timur

Bunga ini, hasil kreasi Maslikah. Cukup dengan memanfaatkan kulit bawang putih dan kulit bawang bombay.

Maslikah adalah seorang perajin bunga hias asal Surabaya,

Jawa Timur
Di Surabaya seorang pengrajin membuat bunga hias dari kulit bawang putih. Ya, Maslikah  memilih kulit bawang yang masih utuh dan tidak terlalu tipis.

Bukan bunga asli, bukan pula bunga plastik. Bunga mawar, bunga kristan atau bunga matahari ini berbahan limbah dapur. Dari ide kreatif mas Lika, warga tanah merah kota Surabaya, Jawa Timur, kulit dari bawang putih disulap menjadi hiasan bunga. Maslikah memilih kulit bawang yang masih utuh dan tidak terlalu tipis.

Tuesday, June 19, 2018

Tri, pengrajin ukiran berbahan batu bara asal Padang

Kota sawahlunto identik dengan kota yang kaya dengan hasil bumi yaitu batu bara . Emas hitam dari perut bumi menjadi penyokong kehidupan masyarakat setempat. Kini ditangan dingin seorang pekerja seni lokal,  batu bara mampu disulap menjuadi ukiran yang cantik. Published on Dec 13, 2016.
Tri, pengrajin ukiran berbahan batu bara asal Padang

Kota Sawah Lunto kaya akan hasil bumi dan batu bara telah menopang perekonomian masyarakat setempat. Batu bara yang berasal dari kota Sawah Lunto di eksplorasi oleh pemerintah Hindia Belanda untuk diekspor ke luar negeri.

Namun kini ditangan pekerja lokal sawah lunto, batu bara mampu dijadikan sebagai hasil karya berupa ukiran yang cantik dan eksotis. Untuk menghasilkan sebuah ukiran, jenis batubara yang dipilih tidaklah sembarangan. Perlu jenis kualitas A dan C yang bisa diolah menjadi kerajinan ukiran yang memiliki nilai jual tersebut.

ITS kirim 2 kapal ikuti lomba internasional

Dua kapal tenaga surya ciptaan  Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya kembali akan berlaga di kompetisi internasional.  Kedua kapal Bathara Kala dan Triton buatan oleh tim ITS akan berlaga  di Yanagawa Solar Boat Festival 2016 di  Jepang awal agustus mendatang. Salah satu kapal yang akan berangkat di ujicoba di halaman rektorat ITS. Published on Jul 19, 2016.
ITS kirim 2 kapal ikuti lomba internasional

2 kapal tenaga surya ciptaan mahasiswa Institut teknologi 10 November, Surabaya kembali akan berlaga di kompetisi internasional. Kedua kapal, yakni batara kala dan Triton akan menggelar di Yoganawa Solar Boat festival di Jepang awal Agustus mendatang. Salah satu kapal yang akan mengikuti lomba Selasa kemarin di uji coba di halaman rektorat ITS.

Yoganawa Solar Boat festival merupakan kompetisi kapal tenaga surya tahunan yang digelar oleh pemerintah prefektur di Fukuoka, Jepang. Sebanyak 19 mahasiswa ITS yang tergabung dalam tim Batharasurya akan bersaing dengan puluhan peserta dari negara-negara di Asia.

Daniel Tonkopiy, ceo & pendiri Belfast

Ada sepeda listrik bernama DelFast yang merupakan produksi Ukraina ternyata meraih rekor dunia. Keunggulan dari sepeda produksi Ukraina ini salah satunya adalah mampu berjalan puluhan jam dan juga menempuh ratusan kilometer hanya dalam waktu satu kali pengisian daya.
Daniel Tonkopiy, ceo & pendiri Belfast

Motor listrik delfast ini telah meraih rekor dunia dengan kapasitas baterai yang mampu menempuh perjalanan lebih dari 360 km. Ide produksi E-Bike dimulai sejak 3 tahun lalu untuk prosees pengiriman barang.

Dinilai murah dan ekologis, sepeda motor listrik ini di desain moderen. Sepeda motor ini dilengkapi sistem keamanan dengan pelacakan JPS, starter jarak jauh dan E-Mobilizer.
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Labels

Acara Masak Memasak (2) Adang Muhidin (8) Aeromodelling (1) Afrika (1) Agristream TV (1) AGTV News (1) Ahmad Fajri (1) Air Terjun (1) Akar (4) Akar Bambu (5) Aksesoris (4) Alat Musik (15) Anggur (1) Angklung (10) Antara News (11) AnTV (3) Anyer Bakery (1) AR Channel (1) Arab Saudi (1) Asep Sancang (2) Bajaj (1) Bali (12) Balik Papan (3) Bambang Sudarsono (4) Bambootronic (1) Bambu (35) Ban Bekas (2) Bandung (17) Banten (3) Banyuasin (1) Banyuwangi (2) Batik (2) Batu (1) Batu Bara (1) Bawang (2) Beijing (2) Bejo Wage Suu (3) Bekas (2) Belajar (1) Belfast (1) Belgia (1) Berita Satu (5) Berlin (2) Biola (1) Blitar (2) Blogspot (3) Blora (1) Bogor (2) Boneka (3) Boneka Telur (1) Bonggol Bambu (1) Boyolali (1) Brussel (1) Buah dan Sayuran (2) Budaya (2) Burung (6) Bus (1) Busana dan Pakaian (3) Cangkang Telur (8) Ciamis (5) Cina (4) Cirebon (2) Cismi Cikwati (2) Clay (1) CNN Indonesia (4) Daai TV (1) Dandung Santoso (1) Daniel Vogel Essex (1) Dapur (1) Daun (4) Deli Serdang (1) Den Pasar (3) Depok (3) Desa Setulang (1) Detik News (1) Dewi Kocu (3) Didi Diarsa Adiana (4) Dokter (1) Dokter Gigi (1) Dot Art (1) Drum (1) Eceng Gondok (2) Eropa Tengah (1) Erosiska Cantika (2) Es Krim (12) Es Krim Buah (4) Es Krim Sayur (9) Facebook (10) Fajrin Aziz (2) Festival (1) Filipina (1) Flora dan Fauna (3) Florenzia Zea (2) Forklift (1) Froz Banana (1) FruChips (1) Fruit Carving (16) Gabus (1) Gadjah Mada (1) Game (1) Ganda Suganda (1) Ganda Suhanda (2) GeoLive (1) Ghana (1) Gianyar (1) Giasa Lutfiah (1) Gilang Mobyar (2) Gitar (4) Gitar Batik (1) Gorontalo (1) Gratis (1) Gresik (1) Gunung Kidul (1) Guru (1) Handphone (1) Helm (1) Herman (1) Hidroponik (3) HOw to (4) Ice Carving (1) Indonesia Morning Show (2) Indosiar (3) Indramayu (1) iNews TV (1) Instagram (4) IPB (Institut Pertanian Bogor) (1) ITS (1) Jagung (1) Jakarta (8) Jakarta Timur (2) Jakarta Utara (1) Jam Tangan (3) Jambu Kulon (1) Jasa Sewa (1) Jatnika Nangga Mihardja (2) Jatnika Nangga Miharja (5) Jawa Barat (28) Jawa Pos TV (1) Jawa Tengah (16) Jawa Timur (40) Jelekong (8) Jember (6) Jepang (2) Jepara (1) Jerman (2) Jombang (2) Kabar Kampus (1) Kain (2) Kaleng (7) Kaligrafi (3) Kalimantan (6) Kalimantan Barat (1) Kalimantan Timur (3) Kalimantan Utara (2) Kanada (1) Kapal Laut (1) Kardus (1) Karung (5) Karung Goni (11) Kayu (14) Kebumen (1) Kedai (1) Kediri (4) Kelapa (11) Kelapa Gading (1) Kelinci (2) Kenari (1) Kendaraan (5) Kendaraan Listrik (2) Kerajinan (35) Kerajinan Tangan (12) Kerang (5) Kerikil (1) Keripik (1) Kertas (2) Klaten (1) Koki (1) Kompas TV (13) Kompetisi (8) Komputer (1) Kontes (1) Kopi (2) Korek Gas (1) Kue Cubit (1) Kulit Telur (1) Kulit Ular (1) Kulon Progo (1) Kursi (1) Kusnudin (2) Kuta (1) Kutai (1) Lamongan (2) Lampion (1) Lampu Hias (5) Lampung (5) Lego (1) Lembaga sosial (1) Lilin (1) Limbah (5) Liputan 6 (5) Liputan Kota (1) Lius Kasdianto (1) Lomba (1) Lukis Telur (2) Lukisan Kaleng (2) Madiun (1) Madrasah (1) Magelang (3) Mahasiswa (1) Mainan (1) Makanan dan Minuman (4) Makassar (1) Malang (1) Malinau (1) Maluku (1) Mandau (1) Masbash (4) Medan (6) Meksiko (1) Merajut (3) Mesin Cuci (1) Mesir (1) Metro TV (37) Miniatur (15) Minuman Teh (1) MNC TV (2) Mobiloo (1) Modifikasi (1) Molis (1) Motor (3) Motor Gede (1) Motor Listrik (3) Muklis Abdul Kholik (5) Museum (1) NDtv (1) Net TV (55) Nganjuk (2) Ngawen (1) Ngawi (2) Ngemplak (1) Novie Simon (4) Oey Min Lan (1) Pacitan (1) Padang (3) Padang Sarai (1) Pagi Pagi (1) Palembang (2) Panjalu (1) Pantai (1) Paper Cutting (3) Papitakidsnews (1) Paskah (1) Pasuruan (2) Penangkaran Burung (3) Pendidikan (4) Penenun (2) Pengrajin (2) Pensil (1) Penyiar (5) Pepaya (1) Perancis (1) Perpustakaan (1) Pertanian dan Perkebunan (1) Pesawat (1) Peternakan (2) Pikiran Rakyat (1) Pinrang (1) Pipa (1) Pirografi (2) Pisang (1) Pluit (1) Pointilisme (1) Ponorogo (1) Pot Hias (2) Praha (1) Pringsewu (1) Probolinggo (1) Pulang Kampung (1) Pulau (1) Pulau Buton (1) Pulau Morotai (1) Purbalingga (2) Purwakarta (2) Pustaka Gerobak Sapi (1) Radar TV News (1) RCTI (2) Robot (2) Rohimat Hermawan (1) Rotan (8) Rotan Karakter (6) Rumah (5) Rumah Bambu (5) Rumah Kayu (1) Rumah Tangga (5) Sakti TV (1) Salak (2) Salatiga (3) Sampah (1) Sandal (1) Sapa Indonesia (5) Sarung (9) Sarung Goyor (11) Sarwidiyanto (3) Sawah Lunto (1) Sedotan (1) Sejarah (2) Sekolah (3) Selis (2) Semarang (3) Seni Decoupage (9) Seni Lukis (27) Seni Pahat (4) Seni Tari (1) Seni Ukir (12) Sepatu (1) Sepeda (17) Sepeda Bambu (10) Sepeda Kayu (5) Sepeda Listrik (17) Seputar Indonesia (1) Serbuk (1) Shanghai (1) Siluet Art (2) Sindhu Prasastyo (3) Sindo News (4) Singgih S Kartono (2) Singkong (1) Siswa (1) Skuter (1) Sleman (1) SMA (1) Snack (1) Solo (12) Solo Pos TV (6) Somalia (1) Songket (1) Sragen (2) Sri Sulastri (3) Sri Wahyuni Handayani (2) Sriwijaya TV (1) Sukabumi (2) Sukoharjo (7) Suku Dayak (6) Sulawesi (3) Sulawesi Selatan (4) Sulawesi Tengah (1) Sulawesi Tenggara (1) Suling (1) Sumatera (2) Sumatera Barat (3) Sumatera Selatan (3) Sumatera Utara (6) Sumbawa (1) Surabaya (6) Surabaya TV (1) Surf (1) Susilowati (3) Sutrisno (1) Swiss (1) Taiwan (1) Tampaksiring (1) Tangerang (2) Tato (1) Taufik Kurohman (1) Tawang Sari (2) Tebet (1) Teguh Joko Dwiyono (2) Teknologi (3) Telepon (1) Teluk Naga (1) Telur (9) Telur Paskah (1) Temanggung (3) Tempo TV (2) Tenaga Surya (1) Timlo TV (1) Tiongkok (1) Tips & Trik (1) Tonight Show (1) Tradisional (1) Trans 7 (10) Transportasi (2) Tuban (1) Tulung Agung (4) TV Bisnis (2) TV One (1) Twitter (2) Ukir Telur (1) Ukiran (5) Ukraina (1) Unik & Lucu (2) Universitas (3) Unyil (4) Vancouver (1) Video 02 (17) Video 04 (3) Video 05 (16) Viva News (1) Wahyu Kristanto (1) Wajo (1) Wawancara (4) Way Haru (1) Wayang (1) Website (4) Wetz Shinoda (1) Winarto (3) Winawan Mardi (2) Wine (2) Yaman (1) Yogyakarta (11) You Tube (5)