Wednesday, May 23, 2018

Giasa Lutfiah, si cantik berhijab ciptakan sepeda listrik tenaga surya

sepeda yang merupakan tugas akhir kuliahnya ini dikembangkan dengan mengolah aspek fungsi, durability, aspek ergonomi, material, appearance, dan kelayakan produksi dari kacamata industri di mana aspek-aspek tersebut merupakan hal yang penting untuk mencapai sebuah produk yang fungsional, dan bernilai ekonomi
Giasa Lutfiah, si cantik berhijab ciptakan sepeda listrik tenaga surya

Kreativitas anak bangsa memang tidak ada habisnya. Selalu ada saja inovasi hebat yang dihasilkan. Salah satunya adalah Giasa Lutfiah, gadis cantik alumni jurusan Desain Produk Industri Institut Teknologi dan Sains Bandung (ITSB) yang berhasil mengembangkan sepeda listrik dengan tenaga surya atau tenaga matahari.

Dengan menggunakan pendekatan industri, sepeda yang merupakan tugas akhir kuliahnya ini dikembangkan dengan mengolah aspek fungsi, durability, aspek ergonomi, material, appearance, dan kelayakan produksi dari kacamata industri di mana aspek-aspek tersebut merupakan hal yang penting untuk mencapai sebuah produk yang fungsional, dan bernilai ekonomi.

Pak Jatnika Nanggamiharja, pemilik Rumah Bambu


Serumpun bambu, sejuta makna. Serumpun bambu, sejuta manfaat. Serumpun bambu, sejuta karya. Serumpun bambu, sejuta pesona. Dengan serumpun bambu mari kita guncang dunia.
Pak Jatnika Nanggamiharja, pemilik Rumah Bambu

Sebuah rumah di desain menggunakan material bambu. Selain terlihat asri, material bambu juga memberikan sirkulasi udara yang baik.

Jatnika Nangga Miharja, pemilik Rumah Bambu, “Selamat datang di rumah bambu Jatnika. Rumah bambu ini dibuat berdasarkan arsitektur Jawa Barat. Dan dilingkungan rumah bambu ini juga di tata melalui taman berbagai macam tumbuh-tumbuhan bambu. Disinilah tempat kami kehidupan dalam keseharian.”

Saiful Anwar, perajin musik angklung asal Tulung Agung

Dalam membuat seni angklung, Saiful masih mengerjakan nya seorang diri. Batangan-batangan bambu yang didapat dari wilayah Tulung Agung, Trenggalek, Blitar, dan Kediri, disusun disesuaikan dengan nada khas angklung pada saat dimainkan. Untuk keselarasan nada merupakan bagian yang tersulit, terutama jika menerima pesanan angklung terbaik.
Saiful Anwar, perajin musik angklung asal Tulung Agung

Di bengkel seni lukisnya, di desa pelosok kandang, kecamatan Gedung Waru, Saiful Anwar hari-harinya tidak lagi disibukkan dengan melukis. Kini dirinya lebih banyak menekuni untuk mengerjakan pesanan alat musik tradisional angklung.


Meski saat ini pesanan masih belum terlalu banyak, sejumlah kelompok kesenian kuda lumping di sekitar Tulung Agung mulai tertarik akan alat musik angklung yang ia produksi. Selain itu, sesekali produksinya dipesan dari kalangan sekolah untuk kegiatan ekstra kurikuler seni musik.

Didin Ahmad Yudha, Perajin Batang Pohon Kopi asal Jember

Dari pohon kopi. Kebetulan kalau disini, ini hanya masuk ke Kayu Bakar. Karena itu saya berpikir untuk memanfaatkan ini daripada terbuang jadi kayu bakar, mungkin bisa menyerap tenaga kerja.
Didin Ahmad Yudha, Perajin Batang Pohon Kopi asal Jember

Terima kasih anda masih di meja tim.

Di tangan petani ini, barang tidak produktif bisa disulap menjadi kerajinan. Setiap bulan omzet kerajinan ini mencapai 25 juta rupiah.

Siapa sangka ?? Pohon kopi yang sudah tidak produktif bisa diolah menjadi kerajinan unik. Bahkan omset kerajinan kayu ini bisa mencapai 25 juta rupiah.

Sunday, May 20, 2018

Sutrisno dan Aprilia Rahmawati, pengrajin angklung di Yogyakarta


Angklung adalah salah satu alat musik tradisional yang dikenal berasal dari tanah Pasundan atau Jawa Barat. Namun disebuah dusun bernama Druo di desa bangun harjo, kecamatan Sewon, Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, 3 orang warga serius menekuni usaha memproduksi angklung.

Angklung yang dibuat 3 anak muda alumni institus seni Indonesia, ISSI Surakarta ini ternyata mendapatkan pesanan dari berbagai daerah di tanah air. Tentu saja karena saat ini angklung tak hanya menjadi bagian tradisional Jawa Barat saja. Tetapi angklung juga dimainkan di berbagai daerah dan kerap dipadukan dengan alat musik lainnya.

Mumu Alimudin, pemilik saung angklung di Ciamis


Beginilah komunitas anak pecinta angklung asal Tasikmalaya mengisi hari terakhir liburan panjang. Mereka berlatih angklung di saung angklung milik Mumu Alimudin, warga kampung Nempel, Pangiciran, Ciamis, Jawa Barat. Mereka sangat antusias bermain angklung.

Isran, pelajar, “Tokecan, sotawar, munajat cinta, ada apa dengan mu. . . .udah itu aja.”

Suasana cooking class bersama Anyer Bakery


Ini enggak beda adonannya, tapi bahannya hampir sama. Bedanya dia enggak hanya menggunakan merek fermipan aja. Pengadukannya sama. Jadi ini seperti Kolosan, Deni, sejenis pastry lah gitu.

Nah ini tengahnya ini lemaknya bu. Dia yang bikin enaknya itu. Kalau tinggal sedikit, konslet gituh. Disitu ada resepnya, ibu tinggal baca, disitu ada feeling nya. Itu konslet itu bisa dibeli disini, bisa dibeli di Cilegon juga ada, nanti ibu tinggal menyesuaikan aja. Itu biasanya di bagi 2 kok Bu. Kalau pakai tangan bisa dibagi 2. Jadi 1 resep itu 875, ibu tinggal bagi 2 semuanya. Itu hasilnya sekitar dapat 30-an. 30 peace, lumayan lah setiap pagi.

Asep, pengrajin angklung di Purwakarta


Terletak diantara Bandung dan Jakarta, kabupaten Purwakarta memiliki jalur lalu lintas yang strategis. Meski tergolong daerah urban, kehidupan masyarakat Purwakarta tetap bernuansa Sunda. Hal ini nampak dari ornamen penghias kota yang mempercantik daerah Purwakarta. Situ Wanayasa, Purwakarta. Danau alam nan indah ini membentang di timur kota Purwakarta.

Berlatar gunung Berangrang, danau seluas 7 hektar ini menjadi daerah wisata kebanggaan masyarakat Purwakarta. Tak jauh dari lokasi Situ Wanayasa terdapat sentra pembuatan alat musik bambu, kebanggaan orang Sunda, yaitu Angklung.

Warga binaan Lapas kelas 2 telah rajin membuat angklung


Lembaga permasyarakatan kelas 2B Ciamis membuka pelatihan alat musik tradisiona, Angklung bagi warga binaannya. Diharapkan warga binaan memperoleh ilmu dan keterampilan yang bisa dimanfaatkan setelah selesai menyelesaikan masa di tahanan.

Inilah aktivitas terbaru dari warna binaan Lapas kelas 2 B, Ciamis. Membuat alat musik tradisional khas Jawa Barat, angklung. Belasan warga binaan ini dilatih cara mengolah bambu menjadi sebuah alat musik. Tak mudah memang untuk membuat alat musik dari bambu ini. Selain harus mempunyai keterampilan tangan dalam mengolah bambu, warga binaan pun dilatih menyesuaikan bila ada bilah bambu. Dibimbing pengrajin sekaligus penggagas angklung di Ciamis, pelatihan ini diharapkan menjadi bekal ilmu para warga binaan saat kembali ke lingkungan masyarakat.

Emeria, pengrajin angklung asal Banyuwangi

Alat musik angklung, umumnya dikenal sebagai alat musik tradisional Asal Jawa Barat. Namun, di Banyuwangi - Jawa Timur, ada seorang pembuat angklung, yang hasil karyanya dikenal hingga ke manca negara. Ditangan perajin angklung ini. lahir angklung untuk musik tradisional sunda, serta angklung untuk musik khas Banyuwangi.
Emeria, pengrajin angklung asal Banyuwangi

Inilah Emeria warga kelurahan Bulusan, Kali Puro, Banyuwangi. Ia adalah seorang pengrajin alat musik tradisional angklung, yang hasil kerajinan tangannya sudah dikenal di berbagai daerah bahkan manca negara.

Emeria sesungguh berprofesi sebagai petugas pelabuhan penyeberangan Ketapang-Banyuwangi. Namun semenjak tahun 1983, setiap hari ia selalu membuat angklung. Alat musik tradisional dari tanah kelahirannya di Tasikmalaya, Jawa Barat.

Chef Budi, Andry, Ganjar, dan Gali di TV Champion Indonesia bagian 1


Komo Ricky, host, “Ha ha ha ha. . .Tivi Champion Indonesia berada di Kota Bandung. Dan untuk tema untuk episode kita kali ini adalah Kreasi Buah Segar. Mari kita langsung menuju arena pertarungan.”

Arena pertarungan memang sudah dipersiapkan. Hari ini para peserta akan mengupas 6 buah apel dari kulitnya. Peralatan pisau sebagai sebuah senjata juga sudah disiapkan. Bagaimana kah cara mereka untuk menggerakkan tangan demi melepas kulit apel ?? Inilah juri yang akan menilai. Chef Dadang, chef Vera, dan Alina. Dan ini dia, 4 peserta yang akan bertanding: Budi, Andry, Ganjar, dan Gali. Ya, untuk kreasi buah segar kali ini, kita sudah kedatangan 4 orang peserta. Yang mana ke-4 orang peserta ini memiliki seni teknik yang sangat tinggi. . . .tinggi. . . .tinggi sekali. . . . Dan juga, tantangan untuk kita kali ini adalah ke 4 peserta kita akan memotong 6 buah apel secara cepat. 4 orang peserta, kalian sudah siap ?? Siap. . . . TV Champion Indonesia, kalian semua sudah siap.. . .Buah Tantangan untuk mengupas buah apel kita mulai. . . .3. . . .2. . . .1. . . . .mulai.

Chef Budi, Andry, Ganjar, dan Gali di TV Champion Indonesia bagian 2


Sebelumnya: Chef Budi, Andry, Ganjar, dan Gali di TV Champion Indonesia bagian 1.

Masing-masing peserta kita sudah mendapatkan poin di 2 tantangan awal. Sekarang kita memasuki tantangan terakhir di babak awal TV Champion Indonesia. Para peserta akan memotong 5 buah jeruk untuk menjadi 10 buah bunga dengan 10 kelopak.
Kira-kira, siapakah yang tercepat ?? Baiklah kalau begitu, langsung saja kita mulai. 3 . . . . 2 . . . . 1 . . . .  mulai.
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Labels

Acara Masak Memasak (2) Adang Muhidin (8) Aeromodelling (1) Afrika (1) Agristream TV (1) AGTV News (1) Ahmad Fajri (1) Air Terjun (1) Akar (4) Akar Bambu (5) Aksesoris (4) Alat Musik (15) Anggur (1) Angklung (10) Antara News (11) AnTV (3) Anyer Bakery (1) AR Channel (1) Arab Saudi (1) Asep Sancang (2) Bajaj (1) Bali (12) Balik Papan (3) Bambang Sudarsono (4) Bambootronic (1) Bambu (35) Ban Bekas (2) Bandung (17) Banten (3) Banyuasin (1) Banyuwangi (2) Batik (2) Batu (1) Batu Bara (1) Bawang (2) Beijing (2) Bejo Wage Suu (3) Bekas (2) Belajar (1) Belfast (1) Belgia (1) Berita Satu (5) Berlin (2) Biola (1) Blitar (2) Blogspot (3) Blora (1) Bogor (2) Boneka (3) Boneka Telur (1) Bonggol Bambu (1) Boyolali (1) Brussel (1) Buah dan Sayuran (2) Budaya (2) Burung (6) Bus (1) Busana dan Pakaian (3) Cangkang Telur (8) Ciamis (5) Cina (4) Cirebon (2) Cismi Cikwati (2) Clay (1) CNN Indonesia (4) Daai TV (1) Dandung Santoso (1) Daniel Vogel Essex (1) Dapur (1) Daun (4) Deli Serdang (1) Den Pasar (3) Depok (3) Desa Setulang (1) Detik News (1) Dewi Kocu (3) Didi Diarsa Adiana (4) Dokter (1) Dokter Gigi (1) Dot Art (1) Drum (1) Eceng Gondok (2) Eropa Tengah (1) Erosiska Cantika (2) Es Krim (12) Es Krim Buah (4) Es Krim Sayur (9) Facebook (10) Fajrin Aziz (2) Festival (1) Filipina (1) Flora dan Fauna (3) Florenzia Zea (2) Forklift (1) Froz Banana (1) FruChips (1) Fruit Carving (16) Gabus (1) Gadjah Mada (1) Game (1) Ganda Suganda (1) Ganda Suhanda (2) GeoLive (1) Ghana (1) Gianyar (1) Giasa Lutfiah (1) Gilang Mobyar (2) Gitar (4) Gitar Batik (1) Gorontalo (1) Gratis (1) Gresik (1) Gunung Kidul (1) Guru (1) Handphone (1) Helm (1) Herman (1) Hidroponik (3) HOw to (4) Ice Carving (1) Indonesia Morning Show (2) Indosiar (3) Indramayu (1) iNews TV (1) Instagram (4) IPB (Institut Pertanian Bogor) (1) ITS (1) Jagung (1) Jakarta (8) Jakarta Timur (2) Jakarta Utara (1) Jam Tangan (3) Jambu Kulon (1) Jasa Sewa (1) Jatnika Nangga Mihardja (2) Jatnika Nangga Miharja (5) Jawa Barat (28) Jawa Pos TV (1) Jawa Tengah (16) Jawa Timur (40) Jelekong (8) Jember (6) Jepang (2) Jepara (1) Jerman (2) Jombang (2) Kabar Kampus (1) Kain (2) Kaleng (7) Kaligrafi (3) Kalimantan (6) Kalimantan Barat (1) Kalimantan Timur (3) Kalimantan Utara (2) Kanada (1) Kapal Laut (1) Kardus (1) Karung (5) Karung Goni (11) Kayu (14) Kebumen (1) Kedai (1) Kediri (4) Kelapa (11) Kelapa Gading (1) Kelinci (2) Kenari (1) Kendaraan (5) Kendaraan Listrik (2) Kerajinan (35) Kerajinan Tangan (12) Kerang (5) Kerikil (1) Keripik (1) Kertas (2) Klaten (1) Koki (1) Kompas TV (13) Kompetisi (8) Komputer (1) Kontes (1) Kopi (2) Korek Gas (1) Kue Cubit (1) Kulit Telur (1) Kulit Ular (1) Kulon Progo (1) Kursi (1) Kusnudin (2) Kuta (1) Kutai (1) Lamongan (2) Lampion (1) Lampu Hias (5) Lampung (5) Lego (1) Lembaga sosial (1) Lilin (1) Limbah (5) Liputan 6 (5) Liputan Kota (1) Lius Kasdianto (1) Lomba (1) Lukis Telur (2) Lukisan Kaleng (2) Madiun (1) Madrasah (1) Magelang (3) Mahasiswa (1) Mainan (1) Makanan dan Minuman (4) Makassar (1) Malang (1) Malinau (1) Maluku (1) Mandau (1) Masbash (4) Medan (6) Meksiko (1) Merajut (3) Mesin Cuci (1) Mesir (1) Metro TV (37) Miniatur (15) Minuman Teh (1) MNC TV (2) Mobiloo (1) Modifikasi (1) Molis (1) Motor (3) Motor Gede (1) Motor Listrik (3) Muklis Abdul Kholik (5) Museum (1) NDtv (1) Net TV (55) Nganjuk (2) Ngawen (1) Ngawi (2) Ngemplak (1) Novie Simon (4) Oey Min Lan (1) Pacitan (1) Padang (3) Padang Sarai (1) Pagi Pagi (1) Palembang (2) Panjalu (1) Pantai (1) Paper Cutting (3) Papitakidsnews (1) Paskah (1) Pasuruan (2) Penangkaran Burung (3) Pendidikan (4) Penenun (2) Pengrajin (2) Pensil (1) Penyiar (5) Pepaya (1) Perancis (1) Perpustakaan (1) Pertanian dan Perkebunan (1) Pesawat (1) Peternakan (2) Pikiran Rakyat (1) Pinrang (1) Pipa (1) Pirografi (2) Pisang (1) Pluit (1) Pointilisme (1) Ponorogo (1) Pot Hias (2) Praha (1) Pringsewu (1) Probolinggo (1) Pulang Kampung (1) Pulau (1) Pulau Buton (1) Pulau Morotai (1) Purbalingga (2) Purwakarta (2) Pustaka Gerobak Sapi (1) Radar TV News (1) RCTI (2) Robot (2) Rohimat Hermawan (1) Rotan (8) Rotan Karakter (6) Rumah (5) Rumah Bambu (5) Rumah Kayu (1) Rumah Tangga (5) Sakti TV (1) Salak (2) Salatiga (3) Sampah (1) Sandal (1) Sapa Indonesia (5) Sarung (9) Sarung Goyor (11) Sarwidiyanto (3) Sawah Lunto (1) Sedotan (1) Sejarah (2) Sekolah (3) Selis (2) Semarang (3) Seni Decoupage (9) Seni Lukis (27) Seni Pahat (4) Seni Tari (1) Seni Ukir (12) Sepatu (1) Sepeda (17) Sepeda Bambu (10) Sepeda Kayu (5) Sepeda Listrik (17) Seputar Indonesia (1) Serbuk (1) Shanghai (1) Siluet Art (2) Sindhu Prasastyo (3) Sindo News (4) Singgih S Kartono (2) Singkong (1) Siswa (1) Skuter (1) Sleman (1) SMA (1) Snack (1) Solo (12) Solo Pos TV (6) Somalia (1) Songket (1) Sragen (2) Sri Sulastri (3) Sri Wahyuni Handayani (2) Sriwijaya TV (1) Sukabumi (2) Sukoharjo (7) Suku Dayak (6) Sulawesi (3) Sulawesi Selatan (4) Sulawesi Tengah (1) Sulawesi Tenggara (1) Suling (1) Sumatera (2) Sumatera Barat (3) Sumatera Selatan (3) Sumatera Utara (6) Sumbawa (1) Surabaya (6) Surabaya TV (1) Surf (1) Susilowati (3) Sutrisno (1) Swiss (1) Taiwan (1) Tampaksiring (1) Tangerang (2) Tato (1) Taufik Kurohman (1) Tawang Sari (2) Tebet (1) Teguh Joko Dwiyono (2) Teknologi (3) Telepon (1) Teluk Naga (1) Telur (9) Telur Paskah (1) Temanggung (3) Tempo TV (2) Tenaga Surya (1) Timlo TV (1) Tiongkok (1) Tips & Trik (1) Tonight Show (1) Tradisional (1) Trans 7 (10) Transportasi (2) Tuban (1) Tulung Agung (4) TV Bisnis (2) TV One (1) Twitter (2) Ukir Telur (1) Ukiran (5) Ukraina (1) Unik & Lucu (2) Universitas (3) Unyil (4) Vancouver (1) Video 02 (17) Video 04 (3) Video 05 (16) Viva News (1) Wahyu Kristanto (1) Wajo (1) Wawancara (4) Way Haru (1) Wayang (1) Website (4) Wetz Shinoda (1) Winarto (3) Winawan Mardi (2) Wine (2) Yaman (1) Yogyakarta (11) You Tube (5)