Saturday, February 3, 2018

Abdul Hamid, perajin Batok Kelapa dari Depok, Jawa Barat


Ya pemirsa, beralih ke informasi lain. Seorang warga di Depok, Jawa Barat mengobah batok kelapa menjadi barang hiasan yang unik dan cantik. Batok kelapa bisa menjadi miniatur kendaraan bermotor.

Batok kelapa ternyata bisa menjadi bahan baku pembuatan barang perhiasan yang unik. Abdul Hamid, warga Depok, Jawa Barat, telah 4 tahun membuat beraneka ragam perhiasan. Dari batok kelapa ini, hasil karyanya beraneka ragam, seperti lampu belajar, penghias rumah, gantungan kunci, hingga miniaur kendaraan seperti motor, mobil dan sepeda.

Sarwidiyanto membuat Lampu Hias dari Limbah Batok Kelapa


Zein, kamu tahu batok kelapa atau enggak ??
Oh batok kelapa, tau banget. Kan biasanya yang kecil itu dijadikan pengaduk sayur gitu loh. Iya benar.
Tapi kalau ditangan Sarwidiyanto, batok kelapa ini bisa dijadikan lampu hias yang sangat cantik loh. Betul sekali dan video ini dikirim oleh Vita Kurniati oleh Net Zitizen Journalist.

Batok kini bukan hanya menjadi sampah. Di tangan Sarwidiyanto, batok-batok kelapa menjelma menjadi sesuatu yang berguna dan cantik. Awalnya pria yang berumur 36 tahun ini melihat batok-batok kelapa hanya menjadi sampah di pasar. Lalu Sarwidiyanto mencoba mendaur ulang batok tersebut hingga menjadi lampu.

Ganda Suganda, seniman Limbah Kayu asal Panjalu, Kabupaten Ciamis


Limbah kayu yang sering ditemukan di sekitar kita, ternyata bisa disulap menjadi hasil karya seni bernilai jual tinggi. Di tangan Ganda Suganda, seniman asal Panjalu, Kabupaten Ciamis, limbah kayu disulap menjadi media pembuatan foto pribadi atau foto pasangan.

Idenya sangat sederhana. Selain menyukai seni ukir, dirinya ingin memanfaatkan limbah kayu yang banyak ditemukan di sekitar rumah jadi pemicunya. Ya, namanya foto siluet kayu, serta foto karikatur kayu yang unik dan bernilai seni tinggi.

Ketut Samudrawan, pelukis limbah kulit bawang


Melukis dengan media kanvas, itu kayaknya sudah biasa yah. Ini ada yang spesial dan istimewa. Seniman melukis dengan memanfaatkan limbah kulit bawang putih. Di Bali nih Ko. Apa sih yang ada di Bali, apa saja bisa dijadikan karya seni dan seni tinggi yah. Hasilnya, karya unik yang menarik konsumen manca negara. . 

Merangkai makna dengan kuas dan cat air, teliti menyusun satu demi satu kulit bawang putih di atas kanvas. Perpaduan ini membentuk dimensi yang unik dan berbeda. Inilah karya lukis yang dimiliki Ketut Samuderawan. Seniman asal Nagasepaha, Buleleng ini sengaja memakai kulit bawang putih sebagai ciri khas karyanya.

Winawan Mardi, pembuat sepeda listrik Gede


Sekilas sepeda ini mirip motor gede. Namun uniknya kendaraan sepeda berbentuk moge ini menggunakan listrik untuk mengoperasikannya.
Berawal dari semakin tingginya harga BBM memberikan inspirasi Winawan Mardi atau akrab disapa wiwin membuat sepeda listrik. Warga perumahan Jati Mulyo blog J nomor 9, Kricak, Yogyakarta ini memberikan nama karyanya ini dengan Seliged atau Sepeda Listrik Gede.

Hananto, pelukis berbahan ular asal Yogyakarta


Kerajinan tangan anak bangsa tampaknya menjadi ajang ide-ide kreatif bernilai jual tinggi, salah satunya seni lukis. Media lukisan bisa berbentuk apa saja, asalkan syarat untuk memberikan imaji terpenuhi, maka seni lukis dapat dikembangkan.

Lukisan-lukisan cantik ini misalnya, tahukah anda bahan pembuatannya sangat unik. Melibatkan limbah kulit ular. Iya, Hananto sang pelukis merupakan lulusan seni rupa di Yogyakarta. Namun kala merantau ke Ibu Kota ia sempat bekerja di tempat pembuatan spa, serta tas berbahan kulit ular. Jiwa seni yang kuat tetap membuatnya tetap ingin menciptakan menghasilkan karya seni bernilai tinggi. Rupanya di ruang kerja yang sempit inilah ia menuangkan ide kreatifnya.

Friday, February 2, 2018

Andi Dwiyanti, kepala desa Wiring Tasi membuka Belajar Gratis


Tidak adanya untuk wadah untuk warga desa belajar bahasa Inggris dan komputer membuat kepala desa Wiring Tasi, kecamatan Supa, kabupaten Pinrang, Sulawesi Selatan, Ibu Andi Dimiyanti mendirikan sarana belajar.

Dengan membuat rumah bambu di tempat yang teduh proses belajar dilakukan dengan konsep di ruang terbuka. Hal ini, tentu saja akan menarik minat masyarakat untuk mau belajar.

Seni Mengukir Telur karya seniman Cina, Dong Baoguo dan Li Shidong


Masih dari Cina. Ada seniman terkenal dengan seni menghias dan mengukir telur. Telur, jadi kayak telur paskah gituh ?? Kalau yang ini lebih cantik lagi. Langsung saja kita lihat informasinya. . . .

Inilah kreasi Dong Baoguo, asal Wuhan, Cina. Dari tangannya, telur ayam, bebek, angsa, burung onta dan puyuh dibentuk menjadi aneka kotak musik, tempat perhiasan, hingga mainan yang cantik.

I Wayan Sadra. Kreasi Mewah dari Cangkang Telur


Melukis di atas kanvas atau kertas pastinya sudah biasa. Tetapi bagaimana dengan melukis di atas telur. Dari desa batuan gianyar Bali, kita akan melihat keseruan dan asiknya melukis dengan media telur.

Liburan sambil belajar, inilah tema wisata saya di Bali kali ini. Tujuan saya, desa batuan gianyar Bali. Desa ini merupakan surganya seniman Bali. Beragam karya seni mulai dari lukisan, patung, ukiran, hingga miniatur unik dipamerkan disini. Salah satu yang menarik perhatian, kreasi ukir telur.

Sarwidiyanto, perajin batok kelapa dari Solo


Mempercantik ruang dengan lampu bercangkang batok kelapa. . . .Sarwidianto, Ria Asalaban Wetan, Mojolaban, Sukoharjo ini bisa membantu. Arsitek jebolan Tunas Pembangunan Solo ini menyulap barang sepele menjadi produk kreatif dengan nilai jual tinggi. Kreatifitas dan ketelatenannya membuahkan lampu hias dengan memanfaatkan batok kelapa.

Beberapa karakter produk, batok dikombinasi dengan kayu untuk membuat kaki pada lampu. Tahap terakhir adalah proses pengecatan. Harga lampu hias, tempurung kelapa, buatan Sarwidianto dijual dari harga 150 rupiah hingga 350 ribu rupiah. Pembeli bebas memilih karaker yang diinginkan. Seperti bentuk hewan, tokoh kartun, dan tokoh pewayangan. Lampu hias ini dijual di stand night market, Ngersopuro, Solo setiap sabtu malam.

Rane Wayan, pengrajin Batok Kelapa asal Tampaksiring, Bali


Inilah batok kelapa tua. Ditangan warga desa Tampaksiring, Gianyar, Bali, batok kelapa menjadi karya seni yang cantik dan menarik. Dikerjakan teliti dengan tangan, tiap gambar memiliki makna, seperti barong dan ramayana.

Dilla Hantika, penyiar Net5, “Yang saya coba ini mengukir diatas batok kelapa, batok kelapa ini cukup keras karena harus menggunakan batok kelapa yang sudah tua. Dan mengukirnya ini menggunakan pemutik yang cukup tajam, harus teliti dan juga hati-hati. Nanti setelah jadi, batok kelapa ini diukur seperti ini dalam bentuk ramayana atau juga barong. Prosesnya sekitar 1 bulan baru bisa cantik kayak gini.”

Thursday, February 1, 2018

Taufik Kurohman, pembuat lukisan kaleng bekas asal Sukabumi


Pemuda yang tergabung dalam organisasi pemuda perduli lingkungan Sukabumi, PPLS di Puri Ciberem Sukabumi, Jawa Barat, berhasil mengolah limbah aluminium bekas. Mereka mengubah kaleng menjadi sebuah karya lukis bernilai seni hanya dengan menggunakan alat sederhana, seperti paku, pulpen, penggaris, cutter, dan palu.

Lukisan kaleng bahkan bisa dijadikan hiasan rumah, hadiah, bahkan plakat untuk sebuah perusahaan. 1 lukisan ini dihargai 250 ribu hingga 500 ribu rupiah. Untuk lukisan dengan tingkat kesulitan rumit, harganya bahkan mencapai jutaan rupiah.

Bejo Wage Suu dan Rempah Rumah Karya di Trans 7


Sahabat, raga masih di kota Solo nih. Dengan denyut nadi kehidupan masyarakatnya, ini terkesan harmonis. Enggak kebayang yah, kehidupan tradisional di masa lalu merupakan semangat anak jaman sekarang.

Eits, tapi jangan gundah. Soalnya kehidupan sehari-hari masyarakat Jawa kini terabadikan dalam bentuk diorama berukuran mini. Enggak usah penasaran, datang aja ke bengkel seniman yang disebut rempah rumah karya.

Winarto, pengrajin karung goni di Banjarsari


Karung goni biasanya dimanfaatkan sebagai tempat beras. Namun ditngan warga Sumber Solo, karung goni menjadi kerajinan cantik dan memikat hati. Winarto, pengrajin karung goni di jambalang sumber, Banjarsari, Solo ini membuat goni bernilai seni tinggi. 10 tahun lalu, Win sudah merintis usaha ini. Kerajinan karung goni nya telah menembus pasar Eropa.

Winarto, pengrajin miniatur berbahan Karung Goni


Ke informasi selanjutnya dari Kota Solo. Memuliakan barang bekas menjadi karya bernilai ekonomi dilakoni seorang pengrajin miniatur asal kecamatan Banjar Sari, kota Solo dengan bahan utama karung goni dan ranting kayu. Winarto memproduksi miniatur hingga menembu pasar Asia.

Miniatur potret aktivitas pedesaan kian diminati pasar. Penyebabnya unik dan memiliki detil proporsional yang tradisional. Produk ini hasil tangan terampil seorang warga Solo, Jawa Timur. Tak begitu sulit membuatnya, bahkan kita bisa berkreasi di rumah. Hanya menggunakan alat seperti tang, kawat besi, penggaris, lem dan tentunya bahan terpenting, benang karung goni.

Wednesday, January 31, 2018

Lani Cahyaningsari pelukis kaleng asal Depok


Melukis di atas kanvas tentunya sudah lazim dilakukan para pelukis atau mereka yang hobi melukis. Namun melukis di media kaleng belum banyak yang melakukannya. Salah seorang yang memiliki keahlian ini adalah Lani Cahyaningsari. Seorang ibu rumah tangga yang tinggal di Depok, Jawa Barat.

Lani memanfaatkan kaleng sebagai media untuk menyalurkan hobi lukisnya yang sudah digelutinya selama 11 tahun. Menurut Lani, hobi melukisnya sudah mulai hobi melukisnya sudah mulai ia tekuni sejak masih kanak-kanak.

Cara pembuatan Sepatu Berbahan Karung Goni


R&D Handicraft
Karung goni yang biasa digunakan untuk menampung ketela pohon, tentang dan berbagai produk pertanian lainnya, ternyata bisa menjadi bahan utama sepatu. Bahkan sepatu berbahan karung goni bisa menembus pasar manca negara.

Bejo Wage Suu, pengrajin miniatur Liping asal Solo


Ya, kalau di Belgia tadi miniatur tentang dunia pertama. Di Solo, Jawa Tengah, ada kerajinan miniatur dengan tema aktivitas sehari-hari warga. Kerajinan liping ini dibuat untuk melepaskan kerinduan akan suasana pedesaan yang sekarang mulai terkikis.
Video kiriman Gigih Surya Pratama ini sekaligus menutup Net 24.

Beragam miniatur ini berasal dari kota Solo, Jawa Tengah. Kerajinan seni liping namanya. Ide kreatif ini milik pria berusia 41 tahun, Bejo Wage Su yang mendirikan seni liping JopaJapu.

Winarto, perajin miniatur dari karung bekas


Dari tangan Winarto inilah kita bisa menangkan gambaran keseharian warga di pedesaan. Mulai petani yang mengangkut hasil panen, pedati atau gerobak yang ditarik sapi. Pria yang membawa gelondongan kayu hingga pria yang sedang menimba sumur. Yang menarik, semua miniatur ini dibuat dengan menggunakan karung goni bekas.

Lewat tangan terampil warga SumBar, kecamatan Banjar Sari, Solo, Jawa Tengah. Dengan detail yang proporsional walaupun hanya mengandalkan bahan-bahan sederhana dimana selain karung goni, juga kawat dan kain perca. Semua dimulai Winarto sejak 10 tahun yang lalu saat menemukan karung bekas yang tak terpakai.

Monday, January 29, 2018

Setyo Budi, pelukis Dot Art dengan Media Kayu dari Salatiga


Terima kasih anda masih bersama kami di Net 12.
Dalam seni paduan titik-titik bisa menjelma menjadi sebuah kreasi cantik.
Ya, karya seperti ini berjuluk dot art atau pointilisme. Di tanah air, seni titik berkembang pesat salah satunya di Salatiga, Jawa Tengah.
Aneka pernik cantik berhias ragam corak dengan pola bertitik-titik. Inilah kreasi yang tengah naik daun di SalaTiga, Jawa Tengah.
Dot Art furniture, alias perkakas rumah tangga beraplikasi seni titik. Penggagasnya Setio Budi. Tak hanya sendiri, ia mengajak serta seniman lukis lain untuk mengembangkan karya ini.

Bunga Ilalang, Seniman Wanita Pelopor Lukisan Pointilisme di Lampung

Video 02

Mbak ini namanya lukisan aliran apa mbak ??
Sebetulnya aku enggak bisa ngomong secara pasti sih. Tapi ada yang bilang sejenis polintilis, ada yang karena obyek nya realis, ada yang mengatakan bentuk realis juga. Terserah orang yang menilai.

Biaya Sewa Sepeda Online di Tiongkok adalah Rp 2 ribu per 30 menit


Tiongkok sangat dikenal sebagai salah satu negara dengan sistem transportasi umum yang baik. Masyarakat selain menggunakan layanan MRT dan bus umum untuk melakukan perjalanan sehari-hari. Tiongkok juga memiliki sistem transportasi ramah lingkungan yaitu sistem rental sepeda online yang dapat mempersingkat waktu perjalanan dari halte angkutan umum ke tempat tujuan.

Ketika tim Metro TV berkelana di kota Shanghai, Tiongkok, kami menemukan banyak sekali sepeda-sepeda berwarna mencolok dengan beberapa QR Code tercetak di bodi sepeda. Ternyata, sepeda-sepeda ini adalah suatu sistem sepeda rental dalam kota. Dalam sistem kunci pintar sepeda ini, sudah terpasang GPS dan modul komunikasi yang memungkinkan pengguna untuk melacak keberadaan sepeda.

Erosiska Cantika dan Florenzia Zea, anak SD pembuat es krim sayur asal Temanggung


Anak-anak pasti suka es krim. Tapi kalau sayuran belum tentu semua suka. Nah bagi anda ini pemirsa, kini ada cara untuk menyiasati anak yang tidak suka makan sayuran. Ide ini berasal dari 2 bocah cantik. Erosiska Cantika dan Florenzia Zea. Keduanya ini masih duduk di kelas 5 sekolah dasar loh, tapi dasar kecil-kecil cabe rawit, keduanya bisa membuat es krim dari sayuran jenis sawi bercita rasa alpukat. Wah, gimana yah caranya ??
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Labels

Acara Masak Memasak (2) Adang Muhidin (8) Aeromodelling (1) Afrika (1) Agristream TV (1) AGTV News (1) Ahmad Fajri (1) Air Terjun (1) Akar (4) Akar Bambu (5) Aksesoris (4) Alat Musik (15) Anggur (1) Angklung (10) Antara News (11) AnTV (3) Anyer Bakery (1) AR Channel (1) Arab Saudi (1) Asep Sancang (2) Bajaj (1) Bali (12) Balik Papan (3) Bambang Sudarsono (4) Bambootronic (1) Bambu (35) Ban Bekas (2) Bandung (17) Banten (3) Banyuasin (1) Banyuwangi (2) Batik (2) Batu (1) Batu Bara (1) Bawang (2) Beijing (2) Bejo Wage Suu (3) Bekas (2) Belajar (1) Belfast (1) Belgia (1) Berita Satu (5) Berlin (2) Biola (1) Blitar (2) Blogspot (3) Blora (1) Bogor (2) Boneka (3) Boneka Telur (1) Bonggol Bambu (1) Boyolali (1) Brussel (1) Buah dan Sayuran (2) Budaya (2) Burung (6) Bus (1) Busana dan Pakaian (3) Cangkang Telur (8) Ciamis (5) Cina (4) Cirebon (2) Cismi Cikwati (2) Clay (1) CNN Indonesia (4) Daai TV (1) Dandung Santoso (1) Daniel Vogel Essex (1) Dapur (1) Daun (4) Deli Serdang (1) Den Pasar (3) Depok (3) Desa Setulang (1) Detik News (1) Dewi Kocu (3) Didi Diarsa Adiana (4) Dokter (1) Dokter Gigi (1) Dot Art (1) Drum (1) Eceng Gondok (2) Eropa Tengah (1) Erosiska Cantika (2) Es Krim (12) Es Krim Buah (4) Es Krim Sayur (9) Facebook (10) Fajrin Aziz (2) Festival (1) Filipina (1) Flora dan Fauna (3) Florenzia Zea (2) Forklift (1) Froz Banana (1) FruChips (1) Fruit Carving (16) Gabus (1) Gadjah Mada (1) Game (1) Ganda Suganda (1) Ganda Suhanda (2) GeoLive (1) Ghana (1) Gianyar (1) Giasa Lutfiah (1) Gilang Mobyar (2) Gitar (4) Gitar Batik (1) Gorontalo (1) Gratis (1) Gresik (1) Gunung Kidul (1) Guru (1) Handphone (1) Helm (1) Herman (1) Hidroponik (3) HOw to (4) Ice Carving (1) Indonesia Morning Show (2) Indosiar (3) Indramayu (1) iNews TV (1) Instagram (4) IPB (Institut Pertanian Bogor) (1) ITS (1) Jagung (1) Jakarta (8) Jakarta Timur (2) Jakarta Utara (1) Jam Tangan (3) Jambu Kulon (1) Jasa Sewa (1) Jatnika Nangga Mihardja (2) Jatnika Nangga Miharja (5) Jawa Barat (28) Jawa Pos TV (1) Jawa Tengah (16) Jawa Timur (40) Jelekong (8) Jember (6) Jepang (2) Jepara (1) Jerman (2) Jombang (2) Kabar Kampus (1) Kain (2) Kaleng (7) Kaligrafi (3) Kalimantan (6) Kalimantan Barat (1) Kalimantan Timur (3) Kalimantan Utara (2) Kanada (1) Kapal Laut (1) Kardus (1) Karung (5) Karung Goni (11) Kayu (14) Kebumen (1) Kedai (1) Kediri (4) Kelapa (11) Kelapa Gading (1) Kelinci (2) Kenari (1) Kendaraan (5) Kendaraan Listrik (2) Kerajinan (35) Kerajinan Tangan (12) Kerang (5) Kerikil (1) Keripik (1) Kertas (2) Klaten (1) Koki (1) Kompas TV (13) Kompetisi (8) Komputer (1) Kontes (1) Kopi (2) Korek Gas (1) Kue Cubit (1) Kulit Telur (1) Kulit Ular (1) Kulon Progo (1) Kursi (1) Kusnudin (2) Kuta (1) Kutai (1) Lamongan (2) Lampion (1) Lampu Hias (5) Lampung (5) Lego (1) Lembaga sosial (1) Lilin (1) Limbah (5) Liputan 6 (5) Liputan Kota (1) Lius Kasdianto (1) Lomba (1) Lukis Telur (2) Lukisan Kaleng (2) Madiun (1) Madrasah (1) Magelang (3) Mahasiswa (1) Mainan (1) Makanan dan Minuman (4) Makassar (1) Malang (1) Malinau (1) Maluku (1) Mandau (1) Masbash (4) Medan (6) Meksiko (1) Merajut (3) Mesin Cuci (1) Mesir (1) Metro TV (37) Miniatur (15) Minuman Teh (1) MNC TV (2) Mobiloo (1) Modifikasi (1) Molis (1) Motor (3) Motor Gede (1) Motor Listrik (3) Muklis Abdul Kholik (5) Museum (1) NDtv (1) Net TV (55) Nganjuk (2) Ngawen (1) Ngawi (2) Ngemplak (1) Novie Simon (4) Oey Min Lan (1) Pacitan (1) Padang (3) Padang Sarai (1) Pagi Pagi (1) Palembang (2) Panjalu (1) Pantai (1) Paper Cutting (3) Papitakidsnews (1) Paskah (1) Pasuruan (2) Penangkaran Burung (3) Pendidikan (4) Penenun (2) Pengrajin (2) Pensil (1) Penyiar (5) Pepaya (1) Perancis (1) Perpustakaan (1) Pertanian dan Perkebunan (1) Pesawat (1) Peternakan (2) Pikiran Rakyat (1) Pinrang (1) Pipa (1) Pirografi (2) Pisang (1) Pluit (1) Pointilisme (1) Ponorogo (1) Pot Hias (2) Praha (1) Pringsewu (1) Probolinggo (1) Pulang Kampung (1) Pulau (1) Pulau Buton (1) Pulau Morotai (1) Purbalingga (2) Purwakarta (2) Pustaka Gerobak Sapi (1) Radar TV News (1) RCTI (2) Robot (2) Rohimat Hermawan (1) Rotan (8) Rotan Karakter (6) Rumah (5) Rumah Bambu (5) Rumah Kayu (1) Rumah Tangga (5) Sakti TV (1) Salak (2) Salatiga (3) Sampah (1) Sandal (1) Sapa Indonesia (5) Sarung (9) Sarung Goyor (11) Sarwidiyanto (3) Sawah Lunto (1) Sedotan (1) Sejarah (2) Sekolah (3) Selis (2) Semarang (3) Seni Decoupage (9) Seni Lukis (27) Seni Pahat (4) Seni Tari (1) Seni Ukir (12) Sepatu (1) Sepeda (17) Sepeda Bambu (10) Sepeda Kayu (5) Sepeda Listrik (17) Seputar Indonesia (1) Serbuk (1) Shanghai (1) Siluet Art (2) Sindhu Prasastyo (3) Sindo News (4) Singgih S Kartono (2) Singkong (1) Siswa (1) Skuter (1) Sleman (1) SMA (1) Snack (1) Solo (12) Solo Pos TV (6) Somalia (1) Songket (1) Sragen (2) Sri Sulastri (3) Sri Wahyuni Handayani (2) Sriwijaya TV (1) Sukabumi (2) Sukoharjo (7) Suku Dayak (6) Sulawesi (3) Sulawesi Selatan (4) Sulawesi Tengah (1) Sulawesi Tenggara (1) Suling (1) Sumatera (2) Sumatera Barat (3) Sumatera Selatan (3) Sumatera Utara (6) Sumbawa (1) Surabaya (6) Surabaya TV (1) Surf (1) Susilowati (3) Sutrisno (1) Swiss (1) Taiwan (1) Tampaksiring (1) Tangerang (2) Tato (1) Taufik Kurohman (1) Tawang Sari (2) Tebet (1) Teguh Joko Dwiyono (2) Teknologi (3) Telepon (1) Teluk Naga (1) Telur (9) Telur Paskah (1) Temanggung (3) Tempo TV (2) Tenaga Surya (1) Timlo TV (1) Tiongkok (1) Tips & Trik (1) Tonight Show (1) Tradisional (1) Trans 7 (10) Transportasi (2) Tuban (1) Tulung Agung (4) TV Bisnis (2) TV One (1) Twitter (2) Ukir Telur (1) Ukiran (5) Ukraina (1) Unik & Lucu (2) Universitas (3) Unyil (4) Vancouver (1) Video 02 (17) Video 04 (3) Video 05 (16) Viva News (1) Wahyu Kristanto (1) Wajo (1) Wawancara (4) Way Haru (1) Wayang (1) Website (4) Wetz Shinoda (1) Winarto (3) Winawan Mardi (2) Wine (2) Yaman (1) Yogyakarta (11) You Tube (5)